Tahapan Jadwal Pilkada Jawa Barat 2024 dan Pembentukan Panitia Penyelenggara Pemilu

- 13 Maret 2024, 22:11 WIB
Tahapan Jadwal Pilkada Jawa Barat 2024 Sesuai PKPU
Tahapan Jadwal Pilkada Jawa Barat 2024 Sesuai PKPU /kabar-priangan.com/internet/

12. Penelitian Persyaratan Calon (27 Agustus - 21 September 2024)

13. Penetapan Pasangan Calon (22 September 2024)

14. Pelaksanaan Kampanye (25 September - 23 November 2024)

15. Pelaksanaan Pemungutan Suara (27 November 2024)

16. Perhitungan Suara dan Rekapitulasi (27 November - 16 Desember 2024)

17. Penetapan Calon Terpilih (Paling Lama 5 Hari Setelah Penetapan MK)

Demikianlah tahapan jadwal Pilkada Jawa Barat 2024 dimulai dari persiapan pemungutan suara, pembentukan panitia penyelenggara pemilu seperti PPK, PPS, KPPS, Panwaslu Kecamatan, PKD dan PTPS lengkap dengan pendaftaran calon Gubernur dan Wakil Gubernur, Bupati dan Wakil Bupati, Walikota dan Wakil Walikota sampai pada penetapan Kepala Daerah Terpilih.***

Halaman:

Editor: Raabi Ghulamin Halim


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah