Bantuan Sosial Disebut Paling Efektif Mengentaskan Kemiskinan, Ini Cara Daftar Bansos PKH

- 20 Februari 2021, 17:28 WIB
Ilustrasi penerima Bansos dari Kemensos dinilai tidak tepat sasaran akibat permasalahan terkait akurasi data dalam DTKS.
Ilustrasi penerima Bansos dari Kemensos dinilai tidak tepat sasaran akibat permasalahan terkait akurasi data dalam DTKS. /ANTARA/Suwandy

3. Ketik ulang kode Captcha pada tampilan, dan klik kata 'cari'.

4. Setelahnya Anda dapat melihat apakah Anda termasuk ke dalam daftar peserta DTKS, dan berhak menerima bansos PKH.

Jika ingin mengecek keterdaftaran secara langsung, dapat mengunjungi Dinsos Kabupaten/Kota mengenai ketersediaan data.

Melansir dari PR Depok,  penerima bantuan PKH akan menerima bantuan sebesar Rp900 ribu hingga Rp3 juta per tahun.

Perlu diketahui, sebagaimana dikutip dari laman resmi Kementerian Sosial (Kemensos), berikut ini adalah 3 golongan masyarakat yang memenuhi kriteria sebagai penerima bansos PKH tahun 2021:

1. Kriteria Komponen Kesehatan

Terdiri dari Ibu hamil dan anak usia 0 sampai dengan 6 tahun.

2. Kriteria Komponen Pendidikan

Terdiri dari anak Sekolah Dasar (SD), Madrasah Ibtidaiyah (MI), atau sederajat, anak Sekolah Menengah Pertama (SMP), Madrasah Tsanawiyah (Mts), atau sederajat.

Dan anak Sekolah Menengah Atas (SMA), Madrasah Aliyah, atau sederajat serta anak usia 6-21 tahun yang belum menyelesaikan wajib belajar 12 tahun.

Halaman:

Editor: Rizki Laelani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah