Pasien Sembuh Semakin Meningkat, Berikut Perkembangan Kasus Covid-19 di Jawa Barat Hari Ini

- 29 Oktober 2020, 07:34 WIB
Ilustrasi virus corona. *
Ilustrasi virus corona. * /PIXABAY

Sedangkan di Jakarta pasien yang meninggal akibat Covid-19 bertambah 16 kasus dan kumulatifnya mencapai 2.204 kasus dan masih urutan kedua tertinggi secara nasional.

Jawa Tengah urutan selanjutnya mencatatkan 10 kasus dan kumulatifnya berada di urutan ketiga tertinggi sebanyak 1.711 kasus.

Baca Juga: Park Bo Gum Jadi MC di Konser Angkatan Laut Republik Korea dan Promosikan Drama ‘Record of Youth’

Selain itu, per hari ini jumlah suspek ada 169.833 kasus dan spesimen selesai diperiksa sebanyak 40.572 spesimen. Untuk sebaran wilayah masih berada di 34 provinsi dan 502 kabupaten/kota.

Jaga kesehatan dan kebersihan selalu menggunakan masker, jaga jarak dan penerapan protokol kesehatan lainnya wajib dilakukan terus selama pandemi belum usai.

Meskipun diperbolehkan beraktivitas di luar rumah selama Adaptasi Kebiasaan Baru (AKB), masyarakat diharapkan untuk selalu menanamkan sikap waspada dan disiplin serta disarankan untuk lebih memilih membatasi kegiatan di luar rumah jika tidak berkepentingan.***

Halaman:

Editor: Bayu Nurulah

Sumber: pikobar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah