Vaksinasi Guru Resmi Dilaksanakan, Nadiem Makarim Targetkan Sekolah Tatap Muka Mulai Bulan Juli

- 24 Februari 2021, 16:29 WIB
Guru dan siswa melaksanakan sekolah tatap muka di Jawa Timur.
Guru dan siswa melaksanakan sekolah tatap muka di Jawa Timur. /ANTARA/Syaiful Arif

Penerapan protokol kesehatan di lingkungan sekolah menurutnya harus dilakukan selama pandemic covid-19 belum terkendali.

Baca Juga: Rayakan Ulang Tahun Pertama, Portal Jember Group Resmikan Base Camp Kemandirian Ekonomi Kabupaten Jember

Nadiem Makarim juga mengatakan, saat ini pihak pemerintah telah bertindak gesit agar pelaksanaan sekolah tatap muka dapat direalisasikan secepat mungkin dan tetap aman.

"Kita mengambil tindakan yang cepat dan gesit untuk bisa melaksanakan lagi sekolah tatap muka," tutur Nadiem Makarim.

Perlu diketahui, pembukaan program vaksinasi covid-19 dengan target guru dan tenaga kependidikan secara diselenggarakan di SMAN 70 Jakarta.

Baca Juga: Asyik! Pemerintah Kota Bandung Terima 22 Unit Motor Listrik Ramah Lingkungan

Melalui acara tersebut, tercatat sebanyak 650 tenaga pendidik yang terdiri dari guru, dosen, serta penggiat pendidik yang turut berpartisipasi menjalankan vaksinasi Covid-19.***

Halaman:

Editor: Fitri Nursaniyah

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah