Seputar Resesi Ekonomi, Mulai dari Pengertian, Dampak, Hingga Cara Mengatasinya

- 5 November 2022, 18:53 WIB
Seputar Resesi Ekonomi, Mulai dari Pengertian, Dampak, Hingga Cara Mengatasinya
Seputar Resesi Ekonomi, Mulai dari Pengertian, Dampak, Hingga Cara Mengatasinya /Freepik/

BANDUNGRAYA.ID - Inilah seputar resesi ekonomi, mulai dari pengertian hingga cara mengatasinya yang wajib anda ketahui.

Pada pengunjung tahun 2022, seluruh dunia mengalami krisis ekonomi yang berdampak negatif pada setiap negara.

Krisis ekonomi atau resesi ekonomi ini juga digadang-gadang akan berdampak peda beberapa negara Asia.

Baca Juga: Resesi 2023 Adalah Apa? Bikin Ekonomi Indonesia Gelap Gulita, Ini Hal yang Perlu Kamu Siapkan

Resesi ekonomi sendiri merupakan suatu kondisi dimana perekonomian disuatu negara mengalami penurunan yang signifikan.

Dimana penurunan tersebut dapat berlangsung lama dan banyak pihak yang akan dirugikan. 

Resesi ini tidak serta merta terjadi pada suatu negara, akan tetapi terdapat beberapa faktor yang menyebabkan resesi ini terjadi. 

Adapun faktor-faktor yang dapat menyebabkan terjadinya resesi pada suatu negara antara lain adalah :

1. Terjadinya Inflasi

Halaman:

Editor: Raabi Ghulamin Halim


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah