BLT Rp1 Juta Langsung Cair, Cukup Cek NIK KTP di https://apb.kemdikbud.go.id

- 17 November 2020, 07:39 WIB
Ilustrasi BLT subsidi gaji.
Ilustrasi BLT subsidi gaji. /PIXABAY/Mohamad Trilaksono

PR BANDUNG RAYA - Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemdikbud) akan memberikan Bantuan Langsung Tunai (BLT) kepada masyarakat yang terdampak pandemi Covid-19.

BLT ini diberikan oleh Kemdikbud melalui Direktorat Pembinaan Tenaga dan Lembaga Kebudayaan kepada para pelaku budaya dan seniman di Indonesia.

Melalui program Apresiasi Pelaku Budaya (APB), pencairan BLT yang telah memasuki gelombang 2 ini akan disalurkan kepada para pelaku budaya dan seniman sebesar Rp1 juta.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Hari Selasa 17 November 2020: Cancer Jangan Mudah Terpengaruh, Leo Tenanglah, Virgo?

Setelah proses pelengkapan data dan karya, serta verifikasi, para pelaku budaya dan seniman dapat melakukan pengecekan perihal status penerima BLT Rp1 juta.

Lantas bagaimana cara cek status penerima BLT Rp1 juta APB dari Kemdikbud?

Langkah pertama, calon penerima BLT Rp1 juta harus membuat akun di https://apb.kemdikbud.go.id.

Lebih lanjut, calon penerima BLT Rp1 juta mengunggah data berupa Nomor Induk Kependudukan (NIK) yang tercantum dalam KTP.

Baca Juga: Bukan Teaser BE, BTS Malah Rilis MV Dynamite feat Artis Big Hit Labels, ARMY Marah: Emang Kebangetan

Halaman:

Editor: Abdul Muhaemin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x