Gempa BARU SAJA Terjadi di Sukabumi Jawa Barat Kamis 8 Desember 2022: Ini Wilayah yang Ikut Guncangan Lama

- 8 Desember 2022, 08:09 WIB
Gempa BARU SAJA Terjadi di Sukabumi Jawa Barat Kamis 8 Desember 2022: Ini Wilayah yang Ikut Guncangan Lama
Gempa BARU SAJA Terjadi di Sukabumi Jawa Barat Kamis 8 Desember 2022: Ini Wilayah yang Ikut Guncangan Lama /BMKG

BANDUNGRAYA.ID - Gempa bumi berkekuatan 6,1 Magnitudo baru saja terjadi di Sukabumi, Jawa Barat pada hari ini Kamis 8 Desember 2022 pukul 07.50 WIB. 

Berdasarkan keterangan Badan Metereologi, Klimatologi dan Geofisika gempa yang terjadi Sukabumi ini berlum diketahui apakah berpotensi tsunami atau tidak.

Pusat gempa ini berlokasi di koordinat 7.11 Lintang Selatan (LS) dan 106.99 Bujur Timur (BT).

Pusat gempa ini berada di laut pada kedalaman 104 km.

"#Gempa Mag:6.1, 08-Dec-2022 07:50:57WIB, Lok:7.11LS, 106.99BT (22 km Tenggara KOTA-SUKABUMI-JABAR), Kedlmn:104 Km #BMKG Disclaimer:Dlm bbrp menit pertama stlh gmp,parameter gmp dapat berubah dan boleh jadi blm akurat,kecuali tlh dianalisis ulang seismologist," dilansir BANDUNGRAYA.ID dari akun Twitter @bmkg.

 

 Berdasarkan cuitan netizen di Twitter BMKG gempa di Sukabumi hari ini terasa hingga ke Purwakarta, Bogor, Tangerang Selatan. 

Hal itu terlihat dari cuitan netizen di akun Twitter.

"Tangerang goyang," @eliiiiiii***

Halaman:

Editor: Siti Resa Mutoharoh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x