Ganjar Pranowo Menilai PPKM Mikro Langkah Tepat Hadapi Varian Baru Covid-19 B117, Ini Imbauan untuk Masyarakat

- 5 Maret 2021, 07:34 WIB
Gubernur Jawa Tengah, Ganjar Pranowo.
Gubernur Jawa Tengah, Ganjar Pranowo. /Dok. Pemprov Jateng.

Ganjar Pranowo memaparkan bahwa pada Kamis, 4 Maret 2021 sudah dilakukan testing dan pihaknya minta lini kedua segera ditambah.

“Apakah kemudian kontak erat, dekat, sampai sosialnya itu bisa dideteksi penuh, berikan isolasi yang nyaman sehingga orang nanti tidak panik tetapi dikelola," kata Ganjar.

Ganjar Pranowo menilai metodenya yang digunakan dalam penanganan kasus Covid-19 saat ini relatif semakin bagus dari tingkat terkecil.

Baca Juga: Mengenal Varian Baru Virus Corona B117 yang Terdeteksi di Karawang, Begini Upaya Pencegahan hingga Gejalanya

Meskipun demikian, Ganjar Pranowo menegaskan bahwa hal tersebut harus terus dijalankan dan ditingkatkan kedisiplinannya dalam menerapkan protokol kesehatan PPKM Mikro yang sudah berjalan di semua daerah di Jawa Tengah juga harus ditingkatkan.***

Halaman:

Editor: Bayu Nurullah

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah